Mahasiswa UMBY jadi Technopreneur memanfaatkan Web


 Jasa angkut dan jasa pengiriman barang dalam dan luar kota "KLERUK TRAVEL" kini bekerja sama dengan salah seorang mahasiswa FTI Universitas Mercu Buana Yogyakarta (UMBY) untuk mengembangkan usaha jasa ekspedisi dan angkutan yang memanfaatkan teknologi khususnya teknologi pemasaran berbasis web. Selanjutnya, jasa angkut dan jasa pengiriman barang dalam dan luar kota "KLERUK TRAVEL" juga akan dikelola oleh mahasiswa FTI UMBY tersebut. Selain untuk membawa web ini menjadi urutan teratas pada hasil pencarian mesin pencari google, mahasiswa tersebut juga akan ikut serta menjadi TECHNOPRENEURSHIP dengan memanfaatkan web

    Memasuki abad 21 ini perkembangan teknologi memang semakin pesat. Teknologi informasi berkembang setiap hari dan manfaatnya telah dirasakan oleh umat manusia di setiap lini kehidupan. Perkembangan teknologi khususnya teknologi informasi harus disikapi dan dihadapi secara bijak sehingga tidak menjadi teknologi yang merugikan. Hal tersebut yang coba dimanfaatkan oleh Aura transport bersama dengan salah seorang mahasiswa Prodi Informatika Fakultas Teknologi Informasi Universitas Mercu Buana Yogyakarta. Kerja sama antara kedua belah pihak ini merupakan salah satu bentuk dari implementasi inovasi teknologi di bidang teknologi informasi dimana mahasiswa informatika mencoba untuk mengimplementasikan ilmu yang didapatkannya di bangku perkuliahan untuk membantu pemasaran usaha/jasa di bidang transportasi angkutan barang sehingga menjangkau lebih banyak pelanggan.

       Oleh sebab itu, diharapkan dengan adanya mahasiswa FTI UMBY ini, jangkauan pelanggan menjadi semakin luas dan kualitas layanan jasa angkut dan jasa pengiriman barang dalam dan luar kota "KLERUKTRAVEL" menjadi semakin baik dan memuaskan karena motto kami adalah :

"Kepuasan dan kepercayaan Anda adalah kebanggaan kami."

Komentar

Postingan populer dari blog ini